Postingan

Menampilkan postingan dari September, 2020

Dekorasi Aqiqah

Gambar
Dekorasi Aqiqah Sederhana       Dekorasi aqiqah sebenarnya pelengkap saja dalam serangkaian upacara aqiqah untuk anak yang baru lahir. Inti acara ini adalah untuk mendoakan si kecil. Namun, Anda tetap harus memikirkan menu sajian dan dekorasi aqiqah yang menarik  lho ..   Aqiqah adalah pengorbanan hewan kurban sebagai bentuk syukuran atas kelahiran anak. Jika anak laki-laki dibutuhkan 2 ekor kambing, domba, sapi atau onta, sedangkan anak perempuan hanya 1 ekor saja. Aqiqah dilaksanakan saat usia si Kecil 7, 14, atau 21 hari. Di Indonesia, aqiqah merupakan acara penting, sehingga Anda perlu memikirkan tema dan dekorasi aqiqah sebaik mungkin. Ide Dekorasi Aqiqah Simpel & Elegan di Rumah           Ada banyak macam dekorasi aqiqah yang cantik, menarik, bagus dan menjadi pelengkap rangkaian acara aqiqah untuk buah hati Anda. Namun diperlukan cukup banyak biaya untuk membuat dekorasi seperti di atas. Nah, ternyata ada jasa dekorasi aqiqah yang bisa melayan

KAMBING AQIQAH

Gambar
  KAMBING AQIQAH    Kambing Aqiqah Kambing Aqiqah untuk Aqiqah Cikampek milik Nurul Hayat merupakan jasa layanan aqiqah yang menyediakan berbagai pilihan kambing yang juga akan menentukan paket yang anda pilih untuk ibadah aqiqah untuk anak tercinta. Pilihan paket yang kami tawarkan untuk aqiqah ada banyak varian, dimulai dari paket tasyakuran, paket puas, paket super, paket istimewa, hingga paket platinum.  qiqah Kambing Tasikmalaya Nurul Hayat Aqiqah Kambing Cikampek milik Nurul Hayat merupakan cabang dari Aqiqah Nurul Hayat yang sudah tersebar luas di kota-kota besar di Indonesia. meliputi Aqiqah Balikpapan, Aqiqah Bandung, Aqiqah Banyuwangi, Aqiqah Bekasi, Aqiqah Bogor, Aqiqah Bojonegoro, Aqiqah Cikarang, Aqiqah Depok, Aqiqah Gresik, Aqiqah Jember, Aqiqah Kediri, Aqiqah Madiun, Aqiqah Makassar, Aqiqah Malang, Aqiqah Medan, Aqiqah Semarang, Aqiqah Sidoarjo, Aqiqah Solo, Aqiqah Surabaya, Aqiqah Tangerang, Aqiqah Tangerang Selatan, Aqiqah Tuban, Aqiqah Jogjakarta, Aqiqah

NIAT DAN DOA AQIQAH

Gambar
  Niat dan Doa Aqiqah   Dalam syariat Islam, Aqiqah merupakan kegiatan pengurbanan kambing sebagai rasa syukur dan penebus diri kita sebagai mana yang disampaikan dalam Hadits : Anak-anak itu tergadai (tertahan) dengan aqiqahnya, disembelih hewan untuknya pada hari ketujuh, dicukur kepalanya dan diberi nama.” (HR Ahmad). Oleh karena itu, untuk menebus putra-putri atau diri kita perlu dilaksanakannya Aqiqah. Pada pelaksanaanya, terdapat rukun ber Aqiqah beserta ketentuannya. Di artikel sebelumnya, Aqiqah Nurul Hayat pernah membahas seputar ketentuan dalam ber Aqiqah mungkin Anda bisa sebentar membaca ketentuan- ketentuan dalam ber Aqiqah. Kami akan membahas dalam artikel sesuai dengan apa yang tertulis di judul yaitu Niat dan Doa dalam ber Aqiqah. Adapun daftar isinya seperti ini : Daftar Isi Pentingnya Niat dan Doa Aqiqah Niat Aqiqah Doa Aqiqah 3.1   Bacaan Doa saat Menyembelih Hewan Aqiqah 3.2   Bacaan Doa ketika Mencukur Bayi 3.3   Bacaan Dia Meniup Ubun – Ubun Bayi s

Hukum Aqiqah

Gambar
Hukum Aqiqah   Sebagimana diungkapkan oleh Abdullah Nashih Ulwan dalam kitab Tarbiyatul Aulad fi Al-Islam, pendapat para fuqoha tentang hukum aqiqah terbagi menjadi tiga. Pertama  adalah pendapat yang menyatakan bahwa aqiqah itu sunnah yang merupakan pendapat dari Imam Malik, Imam Syafi'i, Imam Ahmad dan Abu Tsaur. Kedua, pendapat yang menyatakan bahwa aqiqah itu adalah Wajib. ini merupakan pendapat dari Imam Hasan Al - Bashri, Al-Laits Ibnu Sa'ad dan yang lainnya. Dasar pendapat mereka adalah hadist yang diriwayatkan Muraidah dan Ishaq Bin Ruhawiah yang artinya : "Sesungguhnya manusia itu pada hari kiamat akan dimintakan pertanggungjawabannya atas Aqiqahnya seperti halnya pertanggungjawaban atas lima waktunnya" Ketiga, pendapat yang menolak disyariatkannya Aqiqah, Ini adalah pendapat ahli fiqih Hanafiah. Mereka berdasarkan pada hadist Abu Rafi, Bahwa Rasulullah pernah berkata kepada Fatimah, "Jangan engkau mengaqiqahinya tetapi cukurla

Kartu Ucapan Aqiqah

Gambar
  Cara Membuat Kartu Ucapan Kelahiran Bayi   A.   Cara membuat Kartu Ucapan Kelahiran bayi menggunakan Microsoft Word Cara membuat kartu ucapan kelahiran bayi Membuat kartu ucapan kelahiran bayi dengan Microsoft Word dapat membantu orangtua bayi untuk memberi kabar gembira bagi orang di sekitarnya. Membuat kartu ucapan kelahiran bayi dengan Microsoft Word akan mempermudah pekerjaan orangtua dalam membuat kartu ucapan dengan jumlah yang cukup banyak dan setelah itu dicetak. Dengan membuat kartu ucapan kelahiran bayi akan menjadi salah satu cara untuk menyampaikan rasa bahagia. Membuat kartu ucapan kelahiran bayi dengan Microsoft Word juga sering dibuat untuk ucapan aqiqah anak. Membuat kartu ucapan kelahiran bayi dengan memanfaatkan Microsoft Word dapat membantu membuat kartu ucapan menjadi lebih menarik dan rapi. Berikut cara membuat kartu ucapan kelahiran bayi dengan Microsoft Word. Aqiqah nurul hayat      1. Tentukan isi ucapan Menentukan isi yang akan ditulis di dalam

Undangan Aqiqah

Gambar
    Rasulullah SAW memberikan ajaran yaitu melaksanakan aqiqah. Jika dilihat dari sisi hukumnya, aqiqah dapat dibedakan menjadi dua yaitu berhukum sunnah dan wajib. Dalam tradisi umat Islam, kelahiran seorang anak biasanya dirayakan dengan acara aqiqahan. Acara aqiqah dilaksanakan dengan tujuan untuk mengungkapkan kebahagian dan memanjatkan syukur kepada Allah SWT. Upacara aqiqah dilakukan dengan cara seperti prosesi penyembelihan hewan ternak contohnya kambing, setelah itu dibagi-bagikan kepada keluarga dan tetangga. Pada pelaksanaan aqiqah, biasanya orang tua membuat kartu ucapan atau undangan yang bagus. Anda bisa dengan mudah download template undangan aqiqah yang sesuai dengan keinginan. Sebelum download contoh undangan aqiqah, berikut adalah hal yang berkaitan dengan isi undangan. Aqiqah nurul hayat 1.    Hal yang perlu diperhatikan dalam undangan aqiqah adalah :   a. Nama dan gelar orang yang akan diundang Dalam membuat undangan anda harus memasukkan nama dan gelar

Harga Aqiqah Cikampek

Gambar
  Paket Aqiqah Karawang Nurul Hayat adalah sebuah jasa layanan aqiqah yang berdiri sejak lama di daerah Karawang dan sekitarnya. Aqiqah Karawang Nurul Hayat sudah berkontribusi dalam jasa layanan aqiqah yang sudah profesional dalam mengolah jasa layanan aqiqah. Karena Aqiqah Karawang Nurul Hayat sudah membersamai masyarakat Indonesia selama 19 tahun terakhir hingga saat ini. Aqiqah Karawang Nurul Hayat adalah sebuah jasa layanan yang akan membantu ayah bunda sekalian dalam mensukseskan acara di Aqiqah anak tercinta. Aqiqah Karawang Nurul Hayat memiliki slogan langganan para artis dan juga memiliki dapur aqiqah yang sangat menjaga akan kebersihan dan juga telah sesuai dengan standart higienis depkes dan meruoakan jasa layanan aqiqah ertama yang telah bersertifikat Halal Asli MUI. HARGA AQIQAH KARAWANG Harga Aqiqah Karawang HARGA AQIQAH KARAWANG Harga Aqiqah Karawang Nurul Hayat, harga paket Aqiqah kambing masak (harga perekor Kambing) sebagai berikut: 1. Platinum Kamb